Contact Us
Find Our Page
// Instagram
// Follow Us

New York dalam Setangkup Roti

Damar
17 September 2015
2.061

Cicipi bagel ala New York untuk teman kopi Anda di pagi hari.

Ketika menonton film atau serial televisi yang mengambil latar kota New York, Anda mungkin pernah mendapati seorang tokoh menikmati roti bagel bersama segelas kopi di pagi hari. Jika Anda ingin mencoba mencicipi roti sebesar kepalan tangan tersebut, cobalah berkunjung ke Bagel Bagel.

Sangat jelas dari namanya bahwa toko ini memilih bagel seperti produk unggulan. Para pembuat roti profesional di Bagel Bagel meracik produknya secara homemade untuk menghadirkan kualitas terbaik.

Bagel yang renyah di luar dan lembut di dalam tersaji dalam berbagai rasa dan isi, seperti plain, coklat, keju, Nutella, tuna, salmon, dan ayam. Selain bercita rasa tinggi, bagel-bagel tersebut juga dapat disimpan cukup lama, hingga 5-7 hari. Agar dapat bertahan lama, Anda harus membungkusnya rapat-rapat dalam kantong plastik dan menaruhnya di lemari es.

Most Reads

You might also Like!

Editor's Choice

Follow and Join us today!

Follow us 👉 @alinear.id for more interesting updates, promos, and vouchers coming up!⁠

Follow us on Instagram Follow us on Instagram

Click the button below to request our Digital Media Partnership and Affiliate Program 2025. Sign up today to register your business with us. Let's align and shine together with Alinear Indonesia! ✨⁠

Sign Up Sign Up

*Terms & Conditions Applied.

img