Contact Us
Find Our Page
// Instagram
// Follow Us

3 Cara Sederhana Menguatkan Bisnis Melalui Media Sosial

Damar
31 August 2015
3.790

Kibarkan bisnis Anda di media sosial dengan cara berikut.

Dewasa ini media sosial merupakan hal yang familiar bagi semua orang. Bahkan beberapa di antaranya mengaku tidak dapat hidup tanpa meng-update media sosial mereka.

Bagi pebisnis, pertanyaannya adalah tentang bagaimana cara meraih atensi orang-orang terhadap bisnis mereka. Berikut merupakan  beberapa cara untuk mendapat perhatian melalui media sosial:

  1. Berpikir kreatif dan out of the box untuk menciptakan konten yang berkualitas. Semakin menarik konten yang dibuat, orang-orang akan semakin tertarik untuk melihat atau bahkan membagikannya.
  2. Mengedukasi alih-alih mempromosikan. Anda dapat berbicara tentang informasi yang terkait dengan brand Anda, seperti kelebihan dan kekurangannya. Dengan demikian, mereka dapat melihat brand/produk tersebut dari sudut pandang Anda dan membuat perbandingan.
  3. Bersikap jujur, membangun integritas, dan memiliki keterampilan menulis. Hal lain yang juga perlu diperhatikan adalah menjaga orisinalitas.

Most Reads

You might also Like!

Editor's Choice

Follow and Join us today!

Follow us 👉 @alinear.id for more interesting updates, promos, and vouchers coming up!⁠

Follow us on Instagram Follow us on Instagram

Click the button below to request our Digital Media Partnership and Affiliate Program 2025. Sign up today to register your business with us. Let's align and shine together with Alinear Indonesia! ✨⁠

Sign Up Sign Up

*Terms & Conditions Applied.

img